Membuat Background Body Dengan Javascript

Membuat Background Body Dengan Javascript

Dengan javascript sederhana ini sebuah background image yang baru akan menghiasi blog anda. Yang perlu diperhatikan adalah memilih background yang tepat, baik warna maupun teksturnya. Penyediaan dua buah javascript pada tutorial ini dikarenakan ada perbedaan kode yang digunakan di "Template Tata Letak" dan "Blogger Template Designer".



CARA MENGGUNAKAN JAVASCRIPT UNTUK MEMBUAT BG BODY:

  1. Login ke Blogger.
    • Tuliskan "User Name" (gmail) atau tuliskan "Email Address" (non gmail).
    • Tuliskan Password.
    • Klik "Sign in"
  2. Beberapa saat setelah klik sign in anda akan menjumpai halaman "Dasbor (Dasboard)".
    Klik "Rancangan (Design)".
  3. Kembali halaman baru akan terbuka, klik "Edit HTML".
  4. Sebuah halaman baru kembali kita jumpai. Halaman ini berisi 3 (tiga) bagian:
    • Backup/Restore Template » berisi fitur untuk melakukan backup template. 
      Lakukan Backup template setiap kali akan melakukan penambahan atau pengurangan kode (xHTML, kode CSS dan javascript) melalui "Box Edit Template".
    • Edit Template » berisi sebuah box besar yang di dalamnya berisikan kode html penyusun blog.
    • Old Templates » berisi template lama blogger (Template Tata Letak & Template Klasik.
  5. Cari kode </body> pada "Box Edit Template".
  6. Copy javascript dan paste-kan di atas kode </body>
  7. Klik "Simpan Template (Save Template)".
TEMPLATE TATA LETAK (LAYOUT TEMPLATES):
JAVASCRIPT :
<script type="text/javascript">
if (document.all||document.getElementById)
document.body.style.background="url('https://lh3.googleusercontent.com/-TsO62JV2VfU/T24gYRSDWOI/AAAAAAAAAgs/1R-WamNCKkU/s128/gubhugreyot_wood-01.gif') center repeat"
</script>
BLOGGER TEMPLATE DESIGNER :
JAVASCRIPT :
<script type="text/javascript">
document.write("<style>.body-fauxcolumn-outer .cap-top{z-index:0;opacity:0.0;filter:alpha(opacity=0);</style>");
if (document.all||document.getElementById)
document.body.style.background="url('https://lh3.googleusercontent.com/-TsO62JV2VfU/T24gYRSDWOI/AAAAAAAAAgs/1R-WamNCKkU/s128/gubhugreyot_wood-01.gif') white center repeat"
</script>

0 Response to "Membuat Background Body Dengan Javascript"

Posting Komentar

Welcome to CB Network

Contoh Login Form Blogspot

Ini demo atau contoh Kotak Login dan Register Form. Login Form di samping ini hanya contoh dan tidak dapat digunakan layaknya Login Form FB karena blog ini terbuka untuk umum tanpa perlu mendaftar menjadi Member

Tutorial Blog

Untuk membuatnya silakan Pencet Sini

Member Login

Lost your password?

Not a member yet? Sign Up!